Pendampingan Masyarakat Desa dalam Berwirausaha dan Pemanfaatan Linktree sebagai Media Promosi Usaha

  • Eljihad Akbari Syukriah Mathory Politeknik STIA LAN Makassar
  • Gilbert Budiman Yousuf Politeknik STIA LAN Makassar
  • Aisyah Islamatasya Tenry Politeknik STIA LAN Makassar
  • Ratnasari Ratnasari Politeknik STIA LAN Makassar

Abstract

Program pengabdian masyarakat ini dilaksanakan di Desa Coppo Tompong, Kecamatan Mandalle, Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan, dengan tujuan untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan masyarakat desa dalam bidang kewirausahaan serta pemanfaatan teknologi digital untuk promosi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM). Kegiatan utama dalam program ini meliputi seminar kewirausahaan yang memberikan motivasi dan pengetahuan tentang pentingnya berwirausaha, serta pendampingan dalam penggunaan aplikasi Linktree sebagai alat promosi digital. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan adanya peningkatan kemampuan masyarakat desa dalam memanfaatkan teknologi digital, khususnya dalam promosi produk UMKM melalui platform Linktree. Penggunaan Linktree memudahkan UMKM di Desa Coppo Tompong untuk menjangkau pasar yang lebih luas, meningkatkan visibilitas produk, serta menarik lebih banyak pelanggan potensial. Program ini memberikan dampak positif terhadap pengembangan sumber daya manusia dan produk UMKM desa, sehingga mereka mampu bersaing lebih efektif di era digital. Diharapkan ke depannya, masyarakat desa dapat terus memanfaatkan teknologi digital dalam mendukung pertumbuhan ekonomi lokal dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat secara menyeluruh.

References

Ardiansyah, T. (2020). Model Platform E-commerce Dalam Mendukung Kesuksesan UMKM Di Indonesia. Jurnal Usaha, 1(1), 1–12.

Endang Tri Santi, E. T. S., Marthalena, & Fachriyah, E. (2021). Sosialisasi dan Pendampingan Digital Marketing di Era Pandemi Covid 19 Pada Kelompok Wanita Tani Kelurahan Tembong Kota Serang. Bantenese : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(2), 185–196. https://doi.org/10.30656/ps2pm.v3i2.4049

Ginting, A. L., Sulistyowati, L., Hafa, F., & Widyawati, R. F. (2023). Strategi Pemasaran Digital Produk UMKM Paguyuban Kampung Bejo Dengan Aplikasi Linktree Dan Media Sos. JAPI (Jurnal Akses Pengabdian Indonesia), 8(2), 193–200. https://doi.org/10.33366/japi.v8i2.5041

Mathory, E. A. S., & Saharuddin, A. (2023). CLOUD STORAGE PROMOTION STRATEGY THROUGH PT TELKOM REGIONAL VII INSTAGRAM. 2(12), 1–14. https://www.ncbi.nlm.nih.gov/books/NBK558907/

Prayogi, I. A., Kurniawati, R. N. K., & Maulana, D. (2023). Pendampingan UMKM Berbasis E-Commerce dan Packaging di Desa Mancak Kabupaten Serang. Bantenese : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(1), 156–167. https://doi.org/10.30656/ps2pm.v5i1.6595

Pusdaing Kemendes PDTT. (2022). Petunjuk Teknis Pengembangan Ruang Komunitas Digital Desa.
Rachmawati. (2023). Desa Coppo Tompong. https://coppotompong.kim.id/

Rosid, A., Hafidiah, A., Yuniarti, Y., & Abdurrohim, D. (2020). Peningkatan Motivasi Kewirausahaan Para Pelaku Usaha di Desa Warnasari Kecamatan Pangalengan Kabupaten Bandung. Kaibon Abhinaya : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(2), 77–82. https://doi.org/10.30656/ka.v2i2.2061

Sholeh, M., Rachmawati, R. Y., & Susetyo, J. (2022). Pendampingan Pembuatan Foto Produk untuk Konten bagi pelaku UMKM sebagai Upaya Promosi di Media Sosial. Sevanam : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(2), 76–85. https://doi.org/10.25078/sevanam.v1i2.1025
Published
2025-06-01
How to Cite
MATHORY, Eljihad Akbari Syukriah et al. Pendampingan Masyarakat Desa dalam Berwirausaha dan Pemanfaatan Linktree sebagai Media Promosi Usaha. Cendekia : Jurnal Pengabdian Masyarakat, [S.l.], v. 7, n. 1, p. 1-7, june 2025. ISSN 2685-130X. Available at: <https://ejournal.uniska-kediri.ac.id/index.php/CENDEKIA/article/view/5812>. Date accessed: 19 feb. 2025. doi: https://doi.org/10.32503/cendekia.v7i1.5812.
Section
Articles