Pelatihan Analisis SWOT Dan BMC Pada Asosiasi UMKM Ponorogo

  • Dhika Amalia Kurniawan Universitas Darussalam Gontor
  • Fajar Surya Ari A Universitas Darussalam Gontor
  • Lathiefa Rusli Universitas Darussalam Gontor
  • Rahma Yudi A Universitas Darussalam Gontor
  • Apriliana Ika K Universitas Darussalam Gontor

Abstract

Berkembangnya bisnis dengan berbagai keunggulan membuat persaingan semakin ketat sehingga menuntut para pelaku bisnis untuk dapat membuat strategi khusus dalam menghadapi kompetisi bisnis. Suatu bisnis harus mampu bergerak maju dengan potensi yang dimilikinya dan meminimalisir kelemahannya hingga dapat terus berjalan dan mampu bertahan dalam persaingan yang terus berkembang. Permasalahan yang dialami oleh para pelaku usaha skala mikro di Kabupaten Ponorogo adalah lemahnya penyusunan strategi bisnis dan pengoptimalan kemampuan yang dimiliki, para pelaku UMKM merasa bingung untuk mendeskripsikan kekuatan, kelemahan, peluang, dan ancaman bisnis mereka yang perlu memerlukan strategi untuk menghadapinya. Dalam hal ini, sebanyak 75 pelaku usaha yang tergabung dalam asosiasi UMKM Ponorogo Jawa Timur. Tujuan dari pengabdian masyarakat ini adalah membantu para UMKM untuk dapat menyusun dan mengoptimalkan strategi pengembangan usahanya, sehingga perlu dianalisis dengan pendekatan SWOT. Harapan dari program pengabdian ini adalah para UMKM mampu mendeskripsikan dan menganalisis aspek internal dan eksternal agar mampu bertahan dalam persaingan bisnis. Adapun kegiatan yang akan dilakukan melalui 1) pelatihan analisis  SWOT dan 2) pelatihan business model canvas (BMC).

References

Badan Pusat Statistik. 2017. Kendala Pemberdayaan Usaha Mikro Kecil Menengah 2015. (Online), https://www.bps.go.id/index, diakses pada tanggal 03 Maret 2020

Rachbini, D. 2013. Lembaga Pengkajian, Penelitian, dan Pengembangan Ekonomi (LP3I) Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia. (Online), www.republika.co.id, diakses pada tanggal 03 Maret 2020

Osterwalder, A & Pigneur, Y. 2013. Business Model Generation. Jakarta: PT Elex Media Komputindo

Rangkuti, F. 2002. Analisis SWOT Teknik Membedah Kasus Bisnis. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama

Rangkuti, F. 2008. The Power of Brands, Cetakan Ketiga. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Rangkuti, F. 2010. SWOT Balanced Scorecard. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka. Utama

Rangkuti, Freddy. 2013. Teknik Membedah Kasus Bisnis Analisis SWOT Cara. Perhitungan Bobot, Rating, dan OCAI. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama

Sari, M, Farliani, O, Intani dan Jaeroni. 2016. Profil Bisnis UMKM. Departemen Pengembangan UMKM (DPUM) Bank Indonesia. (Online), https://www.bi.go.id/id/umkm/penelitian/nasional/kajian/Pages/Profil-Bisnis-UMKM.aspx, diakses pada tanggal 03 Maret 2020

Suhartini. 2012. Analisa SWOT Dalam Menentukan Strategi Pemasaran Pada Perusahaan. Jurnal Matriks. Vol. XII. No. 2. ISSN: 1693 – 5128. Gresik: Jurusan Teknik Industri. Universitas Muhammadiyah Gresik.
Published
2020-06-01
How to Cite
KURNIAWAN, Dhika Amalia et al. Pelatihan Analisis SWOT Dan BMC Pada Asosiasi UMKM Ponorogo. Cendekia : Jurnal Pengabdian Masyarakat, [S.l.], v. 2, n. 1, p. 67-75, june 2020. ISSN 2685-130X. Available at: <https://ejournal.uniska-kediri.ac.id/index.php/CENDEKIA/article/view/1001>. Date accessed: 27 dec. 2024. doi: https://doi.org/10.32503/cendekia.v2i1.1001.
Section
Articles